Produk

Mihrab Masjid Minimalis

Mihrab Masjid Kuningan, Mihrab Masjid Tembaga, Mihrab Tembaga Kuningan merupakan kerajinan dengan nunsa islami yang digunakan sebagai pelengkap hiasan pada masjid yang terletak paling depan. Mihrab merupakan ceruk setengah lingkaran atau tempat kecil yang ada di dinding paling depan masjid atau Musala yang menunjukkan arah kiblat dan merupakan tempat untuk Imam memimpin shalat berjemaah dalam suatu masjid.

Mihrab masjid yang merupakan salah satu tempat paling penting pada Masjid ini, berfungsi sebagai tempat imam untuk memimpin sholat. Berlokasi ddepan sebagai penanda arah kiblat sholat dan menjadi suatu titik fokus dari Masjid itu sendiri. Maka dari itu, sudah sepatutnya setiap masjid-masjid berlomba untuk memperindah bagian mihrab ini.

Mihrab Masjid Minimalis

Memahami Pengertian Mihrab Masjid Minimalis

Pengertian mihrab masjid adalah ceruk setengah lingkaran yang berada di posisi paling depan masjid untuk menunjukkan arah kiblat dan tempat imam memimpin salat berjamaah. Selain itu, pada mihrab masjid umumnya terdapat mimbar sebagai tempat khutbah atau ceramah pemuka agama pada masjid tersebut. Menurut pengertian ini menunjukkan mihrab masjid tidak hanya untuk kesan indah saja, namun tetap memiliki nilai fungsi yang bermanfaat.

Manfaat dan Kegunaan Mihrab Masjid Minimalis

Manfaat atau fungsi dari mihrab masjid adalah sebagai tempat imam memimpin jamaah untuk melaksanakan ibadah salat, menunjukkan arah kiblat, dan sarana untuk memperindah masjid sehingga dapat membuat masjid menjadi nyaman bagi jamaah Muslim. Salah satu material yang dapat digunakan pembuatan mihrab masjid adalah MDF, MDF bisa dimanfaatkan untuk berbagai hal salah satunya untuk proses pembuatan mihrab masjid.

Walaupun di pasaran sudah banyak berbagai jenis mihrab masjid dengan berbagai bahan baku namun mihrab masjid dengan bahan baku MDF memiliki banyak kelebihan seperti unik, lebih ringan, bisa dipadukan dengan berbagai warna, dan juga lebih rapi karena dikerjakan dengan proses laser cutting. Selain menggunakan material MDF, mihrab masjid dapat dibuat dengan kayu ukir, GRC, dan juga kuningan.

Fungsi Mihrab Masjid

Setiap bagian dalam bangunan sudah pasti memiliki fungsi dan manfaat masing-masing. Sama halnya dengan mihrab yang menjadi bagian penting dan wajib ada pada sebuah masjid. Lalu apa fungsi dan manfaat dari mihrab masjid. Berikut ini beberapa manfaat dan fungsi dari mihrab masjid.

  • Tempat imam

Mihrab memilki berbagai definisi seperti peperangan maupun kamar. Namun dewasa ini mihrab banyak dmaknai sebagai bagian utama dari sebuah masjid yang memiliki manfaat sangat penting. Mihrab berada ddepan sendiri dan biasa digunakan untuk berdiri imam.

Mihrab dijadikan oleh imam sebagai tempat sembahyang dan memimpin sholat umat islam. Begitu pentingnya mihrab masjid membuat bagian ini sangat dperhatikan. Istana kuningan merupakan salah satu tempat yang konsen dalam membuat mihrab masjid jempolan.

  • Penanda arah kiblat

Masjid tanpa adanya mihrab akan Nampak seperti bangunan biasa. Bentuk ruangannya mungkin kotak dan seperti ruangan yang lainnya. Apabila kita akan melakukan ibadah sholat dtempat asing tentu akan menemukan sebuah kebingungan. Kebingungan terjadi berkaitan dengan menentukan arah kiblat.

Sholat tanpa memperhatikan kiblat tentu saja dapat menjadi faktor tidak sahnya sholat yang kita lakukan. Dsinilah fungsi lain dari mihrab masjid. Dmanapun kita berada pasti tidak akan bingung menentukan arah kiblat ketika berada ddalam masjid maupun mushola. Mihrab selalu mengarah ke arah kiblat. Kita hanya perlu mengikutinya saja. akan tetapi Sangat jarang atau bahkan tidak ada mihrab yang posisinya membelakangi kiblat.

Ukuran Mihrab Masjid Tembaga Kuningan

Mihrab kaligrafi kuningan tembaga ini mempunyai berbagai ukuran puluhan, ratusan atau bahkan ribuan centimeter. Atau bahkan lebih sesuai permintaan pelanggan. Pada dasarnya ukuran untuk kerajinan custom bisa menyesuaikan dengan kebutuhan pelanggan, bisa konsultasi terkait ukuran mihrab kaligrafi yang presisi dengan ruangan anda.

Finishing Mihrab Masjid Tembaga Kuningan

Setelah itu Meja tembaga kuningan mendapatkan sentuhan terakhir dengan polish sesuai warna natural kuningan ataupun tembaga. Kemudian lapis dengan coating, dengan pilihan coating clear (kinclong), semi doff dan doff. Dengan menggunakan coating produk-produk kami akan lebih awet, dan mudah dalam perawatannya. Warna finishing pun ada beberapa pilihan seperti warna natural, hijau oksidasi, hitam, cat, klasik dan antique dengan sedikit efek brushing.

Makna mihrab sendiri salah satunya ialah bahwasanya manusia harus tahan terhadap segala macam godaan dan taat kepada Allah. Salah satu mihrab masjid dengan kualitas premium ialah mihrab masjid kuningan tembaga. Kami jamin dengan menggunakan mihrab ini masjid anda akan terlihat lebih bagus, mewah, megah dan elegan.

Sejarah Mihrab Masjid

Mihrab sudah dgunakan dari zaman dahulu meskipun bentuknya tidak sebagus dan sekeren sekarang. Dahulu pada zaman nabi, mihrab memiliki bentuk yang sederhana tetapi memiliki kegunaan dan fungsi yang sama dengan mihrab zaman sekarang. Perbedaannya terletak pada bentuk dan ukiran yang dibuat. Sekarang ini kita biasa menemui bentuk mihrab masjid kuningan yang sangat indah dan menawan.

Mengingat kegunaan yang tidak dapat dianggap remeh, mihrab dibuat oleh orang-orang yang memang paham arsitektur maupun arah kiblat. Hal ini bertujuan agar mihrab dapat memberikan manfaat sebagaimana mestinya serta memberikan kesan indah dan nyaman bagi penggunannya.

Sejarah islam

Apabila kita masuk sedikit belajar sejarah islam, juga djelaskan terkait dengan mihrab yang kini sudah menjadi bagian tidak terpisahkan dalam arsitektur islam. Sebenarnya masih terdapat beberapa perbedaan pendapat terkait mihrab. Sebagain kelompok menyebutkan bahwa mihrab merupakan bentuk kebudayaan nasrani dan tidak cocok dterapkan pada kebudayaan islam.

Meskipun begitu, banyak masjid yang tetap menggunakan mihrab pada sebuah masjid. Hal ini dsebabkan kurang bisa dpertanggungjawabkannya pemahaman sekelompok orang yang menyebutkan mihrab merupakan adopsi dari budaya nasrani. Dalam perkembangan sejarah islam, mihrab sudah dgunakan sejak zaman 88 Masehi. Pada masa itu mihrab pemakaiannya sebagai tempat imam melakukan ibadah.

Kemudian mihrab secara perlahan terus mengalami perkembangan hingga akhirnya muncil kebiasaan untuk menghias mihrab masjid sebaik mungkin. namun Kebiasaan menghias mihrab masjid tembaga bisa jadi berawal dari mesir. Mihrab pertama kali mengalami modernisasi pada masa Dinasti Fatimiyah Mesir. Mihrab dbuat seindah dan semenarik mungkin dan terus berkembang hingga sekarang ini.

Berbagai Keistimewaan Mihrab Masjid Minimalis

Mudah untuk Didapatkan

Bingung mencari model atau desain mihrab yang bagus dan mudah untuk didapatkan, mihrab masjid dari tembaga bisa menjadi pilihan yang sangat tepat. Seperti yang diketahui bahwa mihrab yang terbuat dari tembaga dan kuningan memiliki banyak sekali keistimewaan. Salah satu keistimewaannya yaitu untuk dicari dan didapatkan. Mengapa demikian?

Hal tersebut karena ada banyak sekali pengrajin kerajinan tembaga yang terdapat di Indonesia. Meskipun begitu, saat memilih pengrajin mihrab pastikan untuk melihat kualitas dari kerajinannya. Pastikan bahwa hasilnya bagus dan bisa sesuai dengan keinginan Anda.

Desainnya yang Beragam

Keistimewaan lainnya yang bisa Anda dapatkan ketika memilih mihrab masjid dari tembaga yaitu memiliki desain yang beragam. Dengan banyaknya pilihan desain tersebut, tentu Anda tidak perlu kebingungan memilih model yang pas untuk bangunan masjid Anda. Namun, perlu diingat sebaiknya untuk memilih desain ornamen mihrab masjid dari tembaga yang sesuai dengan bujet yang Anda miliki.

Selain itu, pastikan juga bahwa bahan yang digunakan benar-benar berkualitas sehingga hasilnya bisa sesuai dengan keinginan Anda. Jadi, jangan sampai salah pilih ya!

Jenis Relief Mihrab Kuningan

Berdasarkan penggolongan Relief tembaga dan kuningan di golongkan menjadi 2 (Dua) jenis yang biasa di aplikasikan yaitu :

  • Elemen Relief Dinding Kerajinan Tembaga atau Kuningan solid yang biasa di tempelkan pada media dinding, Jenis ini biasanya di peruntukan untuk mengisi bidang ruang dinding yang kosong atau bisa juga hanya sebagai pelengkap hiasan dinding pada ruangan.
  • Elemen Relief Panel Kerajinan Tembaga atau Kuningan bersifat transparan misal model kerawang, batik, geometris atau simetris, Jenis ini biasanya dinamakan panel atau partisi yang berfungsi sebagai pembatas suatu bidang ruangan.

Abiyan Art merupakan sebuah usaha yang bergerak di dalam pembuatan dan produksi kerajinan tembaga dan kuningan. Selama lebih dari 20 tahun di dalam bidang ini, maka Abiyan Art sudah sangat mengusai dalam hal kerajinan tembaga dan kuningan.

Harga yang Terjangkau

Satu lagi keistimewaan yang bisa Anda dapatkan ketika memilih ornamen mihrab masjid dari tembaga yaitu harganya yang terbilang murah dan terjangkau. Namun, perlu diingat masing-masing pengrajin umumnya menawarkan harga yang berbeda-beda. Semakin bagus kualitas bahan yang digunakan maka harga yang ditawarkan juga cenderung lebih mahal.

Jadi, mahal atau tidak sebaiknya untuk menyesuaikan dengan kebutuhan dan bujet yang Anda miliki. Jika Anda memang menginginkan desain yang bagus dan juga mewah maka perlu menyiapkan bujet yang lumayan besar.

Menerima pesanan pembuatan mihrab dari tembaga maupun kuningan. Mihrab kuningan ini adalah produk kerajinan tembaga dan kuningan dari jaya indah logam. Mihrab ini mempunyai nilai seni dan keindahan yang tinggi mihrab dengan ukiran tulisan arab yang indah yang tentunya akan membuat ruang pengimaman menjadi lebih mewah dan elegan. Pewarnaan mihrab masjid yang terbuat dari kuningan ini adalah dengan kombinasi hitam dan kuning mengkilap. Pada bagian dasar berwarna hitam dan pada bagian tulisan dan yang timbul di polis mengkilap.